Reaksi-Reaksi Gas Hidrogen

20.25



Berikut ini adalah beberapa reaksi hydrogen yang khas yang menunjukan sifat kereaktifan hydrogen .
1)      Pada suhu tinggi H2 bereaksi  dengan unsur-unsur nonlogam dan unsur-unsur logam membentuk suatu hidrida
2)     H2 merupakan reduktor untuk menghilangkan oksigen dari oksida logam contohnya reaksi penghilangan oksigen pada tembaga oksida:
CuO (s) +H2 (g) à Cu (s) + H2O (l)
3)     H2 bereaksi dengan O2 bila terdapat terdapat nyala api atau bunga api listrik
H2 (g) + O2 (g) à 2 H2O (g) + energi
Bila sebatang korek api menyala didekatkan pada mulut tabung berisi hydrogen maka terjadi letupan akibat terjadinya reaksi diatas.Cara ini dapat digunakan untuk mengidentifikasi adanya gas hydrogen.

Dr.Ida Farida Ch, M. P. (2012). Kimia Anorganik I. Bandung, CV.Insan Mandiri.


                

Artikel Terkait

Previous
Next Post »

Blogger templates